Kontak Kami
Penulis: Sya’ban Ahmad Salim
Penerbit: Pustaka Arafah
Ukuran: 15 x 23 cm
Halaman: 714 Halaman, HC
Terapi penyembuhan bersumber dari Al-Qur’an dan Sunnah Nabi Shallallahu ‘Alaihi wa Sallam”
Tak hanya menyembuhkan penyakit fisik, metode pengobatan Islam juga menyembuhkan penyakit psikis. Penyakit fisik yang disebabkan oleh menurunnya fungsi organ tubuh, maupun penyakit yang disebabkan oleh bakteri, jamur, dan kuman. Sedangkan penaykit psikis meliputi penyakit yang disebabkan oleh gangguan jin, sihir, ‘ain, ataupun yang sejenis dengan itu.
Dengan metode pegobatan Islam semua jenis penyakit tersebut dapat disembuhkan. Biidznillah. Lalu bagaimana dan seperti apakah metode pengobatan Islam tersebut?
Buku ini akan menjawabnya secara tuntas. lengkap, dan detail. Buku ini akan mengupas bagaimana pengobatan Islam yang benar.Selain itu buku ini akan menjelaskan cara menerapi gangguan psikis dan berbagai penyakit fisik dengan :
– Ruqyah
– Bekam
– Doa
– Herbal
– Dzikir
– Makanan bergizi
– Asma’ul Husna
Dari buku ini akan tergambar jelas bagaimana sempurnanya metode pengobatan Islam. Pengobatan Ilahiyah yang bersumber pada Al Quran dan As Sunnah. Walhasil buku ini sangat layak dimiliki.
Belum ada review untuk Ensiklopedi Pengobatan Islam